Saat Anda menambahkan penerima untuk transfer internasional, pastikan kode SWIFT yang dimasukkan sudah benar. Jika muncul pesan “Kode SWIFT tidak valid,” Anda bisa langsung mengeceknya menggunakan fitur Pemeriksa Kode SWIFT dari Aspire.
Ada pertanyaan? Hubungi kami dengan klik ikon messenger di kanan bawah layar setelah Anda login.